Boma, Lenny and Lewerissa, Christina Martha and Pasalli, Damaris (2019) MANFAAT SISTEM PENGELOLAAN DATA TERHADAPPENATAAN ASSET DAERAH DI BADAN PENGELOLA KEUANGAN DANASSET DAERAH KABUPATEN DOGIYAI. FOKUS Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis, 1 (2).
160 - Published Version
Download (14kB)
Abstract
Agar dapat menerapkan prinsip Good Governance maka pemerintah daerah harusmampu mengelola asset daerah yang dimilikinya daerah, asset daerah merupakan barangmilik Negara / daerah yang penggunaan dan pemanfaatannya dipercayakan oleh daerahuntuk dikelola secara baik.Tujuan dari penelitian ini adalah 1). Untuk mengetahui sejauhmana manfaat sistempengelolaan data terhadap Penataan asset daerah di Badan Pengelola Keuangan dan AssetDaerah Kabupaten Dogiyai, 2). Untuk mengetahui kendala – kendala apa yang diperolehdari manfaat sistem pengelolaan data terhadap Penataan asset daerah di Badan PengelolaKeuangan dan Asset Daerah Kabupaten Dogiyai dan 3). Untuk mengetahui manfaat apayang diperoleh dari sistem pengelolaan data terhadap Penataan asset daerah di BadanPengelola Keuangan dan Asset Daerah Kabupaten DogiyaiPenelitian ini menggunakan teknik penarikan sampel yaitupurposive samplingdengan jumlah sampel sebanyak 43 responden, melalui teknik pengumpulan data yaitumelalui observasi, wawancara dan pembagian kuesioner
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | A General Works > AC Collections. Series. Collected works |
Divisions: | 1.1. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Ilmu Administrasi Bisnis |
Depositing User: | Christina Martha Lewerissa |
Date Deposited: | 05 May 2023 06:29 |
Last Modified: | 10 May 2023 03:43 |
URI: | http://repository.uswim.ac.id/id/eprint/7 |